Pages

Tuesday, July 9, 2013

Install Microsoft Office tanpa CD Master Office

 
Ketika kita menggunakan Notebook, instalasi menggunakan CD/DVD Master cukup merepotkan kita karena kita harus mencari External CD/DVD ROM. Akan lebih praktis jika proses instalasi dapat dilakukan tanpa menggunakan CD/DVD Master.

Demikian juga dengan instalasi Microsoft Office di Linux  (Ubuntu dan variannya) menggunakan Wine. Kita dapat melakukannya tanpa harus menggunakan CD Master Microsoft Office. Langkah yang mesti kita lakukan adalah:
  • Co-pas (copy paste) Master Office dan tempatkan di Home (untuk memudahkan proses instalasi. Misal folder Master Office diberi label Office.
  • Bukan Terminal (applications ->accessories ->Terminal)
  • Masuk ke folder Microsoft Office ($ cd Office : Ingat perhatikan besar kecilnya huruf yang kita gunakan).
  • Ketik command line : $ wine setup.exe lalu tekan Enter
  • Ikuti saja langkah-langkah berikutnya seperti ketika kita install Microsoft Office di Windows
  • SSetelah seluruh proses selesai tutup Terminal dan silahkan mencoba Microsoft Office di Linux. Sumber: http://anamlearnslinux.blogspot.com/search/label/Microsoft%20Office%20in%20Linux

0 comments: